Home
Shop
Sold: 0 / 100

Filsafat Metafisika dan Analisis Kedokteran Menurut Ibnu Miskawaih

Penulis :

Prof. Dr. H. Muh. Natsir, MA

Jumlah Halaman:

vi-154

Ukuran Buku:

16×24 Cm

ISBN: Sementara dalam Proses Ajuan

Rp70000

Buy Now
Availability: 100 in stock

Ibn Miskawaih, sebagaimana juga Al-Kindi dan Al-Farabi, sangat tertarik untuk mengharmonisasikan antara rasionalitas yang khas Yunani dengan iman religius berbasis Islam. Para filsuf awal ini mencoba mengintegrasikan antara pemikiran khas Yunani ke dalam kerangka pemikiran Islam. Ketiga tokoh ini menjadi awal baru bagi pergolakan pemikiran Islam berbasis pada filsafat yang akhirnya membentuk ciri khas sendiri bernama filsafat Islam. Terlepas dari pemikiran filsafat Al-Kindi dan Al-Farabi, tanpa bermaksud mengabaikan keduanya, buku ini memang sejak semula hanya dimaksudkan untuk mengulas satu tokoh saja, yakni Ibn Miskawaih, yang merupakan generasi penerus Al-Kindi dan Al-Farabi.

Pemikiran dan riwayat hidup Ibn Miskawaih ini penting diulas kembali lantaran rasa-rasanya tokoh tersebut kurang dianggap sebagai salah satu filsuf Muslim. Buku-buku yang mengulas filsafat Islam, baik dalam literatur berbahasa Indonesia maupun asing. kurang memberikan perhatian pada filsuf ini, malahan sebagian besar tidak mengulas sama sekali. Padahal, Ibn Miskawaih merupa kan salah satu filsuf Muslim yang sama sekali tidak bisa diabaikan lantaran gagasan-gagasannya, terutama di bidang etika Islam, yang hal itu masih sangat cukup relevan dikaji.

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.

Back to Top
Product has been added to your cart