Home
Shop
Sold: 0 / 100

Moderasi Agama dan Etika Global: Sebuah Rekonstruksi Makna Al-Islam dalam Al-Qur’an

Penulis:

Yusran, S.Th.I., M. Hum.

Editor:

Dr. Zaenal Abidin, S.S., M.H.I.

Jumlah Halaman:

vi-151

Ukuran Buku:

16×24 Cm

ISBN: Sementara dalam Proses Ajuan

Rp80000

Buy Now
Availability: 100 in stock

Al-Islam adalah sebuah term yang digunakan dalam Al-Qur’an untuk menjelaskan ketundukan, kepatuhan dan penyerahan diri pada Allah swt., Yang Maha Esa secara total dan mutlak. Term ini juga digunakan untuk persyaratan mutlak sebuah agama. Sehingga, setiap agama yang benar adalah agama yang fitrah, tunduk dan patuh pada Allah swt, serta tidak ada Tuhan selain-Nya.

Al-Islam ditinjau dari makna dasar dan makna korelasinya adalah al-salam, al-silm, atau al-salm yang dimaknai dengan al-sulh (perdamaian). Bagaimana pun, term ini tidak identik dengan syari’at yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw. semata, dan juga tidak identik dengan lima pilar Islam yang lebih dikenal dengan Rukun Islam.

Oleh sebab itu, al-Islam bisa dijadikan sebagai pijakan moral dalam membangun inklusifisme, toleransi, dan pluralisme. Di sisi yang lain, terjadinya klaim kebenaran, adalah disebabkan munculnya eksklusifitas umat muslim pengikut Nabi Muhammad sebagaimana dulu terjadi antara orang Yahudi dan Nasrani.

Reviews

There are no reviews yet.

Only logged in customers who have purchased this product may leave a review.

Back to Top
Product has been added to your cart